Cara penyambungan pipa yang tepat sangatlah penting untuk memastikan pipa awet dan bebas dari risiko kebocoran. Sayangnya, terkadang ada saja kesalahan yang dilakukan saat proses penyambungannya. Apalagi untuk pipa HDPE, di mana penyambungannya tidak bisa dilakukan secara sederhana seperti pada pipa PVC. Penyambungan pipa HDPE dilakukan dengan pengelasan butt dan bisa juga dengan pengelasan elektro. […]
pipa
Atasi Pipa Tersumbat dengan Lakukan Ini!
“Sebel banget deh pipa air di rumah tersumbat!” Pastinya banyak yang kesal kalau pipa air di rumahnya tersumbat. Bagaimana tidak, ketika terjadi penyumbatan akan membuat air menjadi tergenang dan tidak bisa dialirkan seperti biasanya. Terlebih, kalau menggenangnya di bagian wastafel cuci piring, tentu akan menyulitkan untuk mengalirkan air bekas cucian piring setelah memasak. Meskipun telah […]
Macam-Macam Standar Pipa PVC. Sudah Tahu?
Pipa PVC atau pipa paralon adalah salah satu material yang biasa digunakan untuk mengalirkan air dan instalasi listrik di rumah maupun gedung-gedung komersial. Pipa berbahan baku polivinil klorida ini bersifat antikarat dan antiasam alkali serta berbobot ringan da lebih lentur. Meski tersedia dalam berbagai jenis dan ukuran, semua pipa PVC terstandarisasi dengan merata. Berikut adalah […]