Mengenal Peuyeum, Oleh-oleh Khas Kota Bandung

peuyeum

Kamu tahu peuyeum? Makanan fermentasi asal kota Bandung, Jawa Barat! Kudapan ini biasanya banyak dijual di sepanjang jalan Bandung-Sumedang dan kerap dijadikan oleh-oleh. Kudapan satu ini sangat disukai wisatawan karena rasanya yang unik. Peuyeum terbuat dari singkong maupun ubi kayu yang difermentasi sehingga menghasilkan cita rasa yang sangat khas. Teksturnya? Cenderung keras kalau dibandingkan dengan […]

Continue reading


Pengen Ngemil? Jajan Ini Aja, Yuk!

camilan lezat

“Duh, pengen ngemil deh, enaknya makan apa, ya?” Pengen “ngemil” tapi kebingungan memilih makanannya? Eits, tidak usah bingung, di bawah ini akan kami tulis beberapa rekomendasi camilan enak yang bisa kamu makan ketika sedang pengen “ngemil”. Tenang saja, kamu tidak perlu membuatnya, kok, cukup ambil handphone, buka aplikasi pesan makanan online, lalu tinggal order makanannya. […]

Continue reading


Makanan Manis Tapi Tak Bikin Gemuk. Emang Ada?

Bagi penyuka makanan manis pastinya akan terasa sangat sulit baginya untuk menghilangkan kebiasaan mengonsumsi makanan tersebut. Padahal, ia tahu, jika mengonsumsi makanan yang manis-manis terlalu sering, apalagi dalam jumlah banyak, maka dapat memicu naiknya berat badan dan gula darah di tubuh. Eits, tenang saja, buat kamu yang suka dengan makanan manis, ada kok makanan-makanan manis […]

Continue reading


Mie Koba – Makanan Khas Belitung yang Bisa Dibuat di Rumah

mi koba

Jika liburan ke salah satu daerah di Indonesia, pastinya kamu akan mencicipi makanan khasnya. Begitu pula saat mengunjungi Pulau Belitung, yang kamu cari pertama kali tentu makanan khasnya. Namun, sayang, saat ini melakukan perjalanan wisata masih dibatasi demi mencegah penularan virus. Alhasil, kamu tidak bisa mencicipi makanan khas Belitung langsung dari daerah asalnya. Meski demikian, […]

Continue reading


Makanan yang Bagus untuk Tingkatkan Kinerja Otak dan Daya Ingat

brain food

Sebagai pusat kendali tubuh, otak tentu harus selalu dalam keadaan ‘menyala’ agar kinerjanya senantiasa lancar. Nah, salah satu cara mencapai kondisi itu ialah dengan mengonsumsi makanan yang dapat mendorong peningkatan kinerja otak, juga fungsi lain otak, seperti daya ingat. Lalu, apa saja, sih, makanan-makanan yang bagus buat tingkatkan kinerja otak dan daya ingat? Yuk, temukan […]

Continue reading


Sayap Ayam Bakar – Cocok Dibuat saat Tahun Baru

Sayap Ayam Bakar

Sudah merencanakan liburan tapi terhalang karena munculnya varian virus baru? Tenang, sekalipun kamu masih belum bisa melakukan perjalanan liburan seperti tahun-tahun sebelumnya, tapi pergantian tahun tetap bisa kamu rayakan dengan meriah, kok. Caranya? Tentu saja, dengan membuat menu bakar-bakaran di rumah bersama keluarga tercinta. Meski menu bakar-bakaran biasanya identik dengan jagung bakar, tapi kali ini […]

Continue reading