Supaya Wastafel Selalu Bersih, Ikuti Cara Ini!

tips membersihkan wastafel

Wastafel atau kitchen sink merupakan satu diantara puluhan peralatan dapur baik di rumah ataupun modern residence Jakarta, yang biasanya dijadikan sebagai tempat untuk mencuci berbagai jenis peralatan maupun bahan olahan makanan. Mulai dari; membersihkan piring kotor yang digunakan untuk memasak, mencuci buah-buahan, sekaligus membersihkan sayuran yang akan dimasak. Menjadi tempat untuk mencuci berbagai peralatan, tentu […]

Continue reading


Khasiat Memakai Minyak Kelapa untuk Tubuh

khasiat minyak kelapa

Seperti yang sudah sangat jelas kita ketahui, minyak kelapa memang dijadikan sebagai minyak goreng untuk membuat masakan enak. Namun, tidak hanya dimanfaatkan untuk memasak masakan, tetapi minyak kelapa ini pun ternyata memberikan beberapa khasiat untuk tubuh. Salah satunya, mampu membersihkan kulit wajah karena memiliki kandungan asam lemak dan vitamin yang bisa mengangkat seluruh sel kulit […]

Continue reading


Hindari Kesalahan Ini Saat Menurunkan Kolesterol

Kesalahan saat menurunkan kolesterol

Kelebihan kolesterol merupakan salah satu penyakit serius yang menyerang tubuh manusia. Ketika kadar kolesterol ini sudah melebihi batas kewajaran yang telah ditentukan, biasanya orang yang memiliki kolesterol berlebih ini pun akan langsung diserang berbagai macam penyakit berupa serangan jantung, store, tekanan darah tinggi, diabetes, disfungsi ereksi, dan sebagainya. Lantaran, memunculkan penyakit serius, sehingga tidak mengherankan […]

Continue reading


Kenali Manfaat Buah Berdasarkan Warnanya

buah-buahan

Anda mungkin sudah paham bahwa buah memiliki berbagai manfaat yang baik untuk tubuh. Itulah sebabnya Anda mungkin sudah mengonsumsinya secara rutin untuk menjaga kesehatan tubuh. Namun tahukah Anda, bahwa ternyata setiap buah memiliki manfaat yang berbeda, loh. Dan hal ini bisa terlihat dari warna buah tersebut. Penasaran? Berikut daftarnya: Merah Buah-buahan yang berwarna merah seperti […]

Continue reading


Punya Alpukat yang Belum Matang? Coba Trik Ini!

alpukat

Selama proses kehamilan, kamu sebagai calon ibu tentunya rajin mempersiapkan makanan sehat untuk ibu hamil muda. Buah, sayur, dan segala macam makanan penuh nutrisi pastinya memenuhi isi kulkasmu. Nah, salah satu makanan yang pasti kamu simpan dalam jumlah banyak adalah alpukat. Sebab selain enak, alpukat mengandung banyak nutrisi yang bagus untuk ibu hamil. Namun demikian, […]

Continue reading


Setuju, Jika Hal Ini Bisa Membuatmu Bahagia?

bahagia

Memang, kebahagiaan seseorang di dunia ini tidak akan pernah sama apabila dibandingkan dengan orang lain. Hanya dengan memainkan game menggunakan wifi dari internet kantor tercepat, mungkin saja sudah membuat seseorang bahagia. Meskipun demikian, namun tidak sedikit pula yang beranggapan jika kebahagiaan yang didapatkan oleh seseorang terkadang sama dengan orang lainnya, lantaran sama-sama merasakan kesenangan yang […]

Continue reading


Mau Memiliki Kulit Wajah Sehat? Pakai Masker Pisang Aja!

Mau Memiliki Kulit Wajah Sehat Pakai Masker Pisang Aja

Memiliki kulit wajah sehat, pastinya menjadi idaman bagi setiap wanita. Bagaimana tidak, dengan kulit wajah yang sehat akan menghindari tumbuhnya jerawat yang membandel. Mendapatkan kulit wajah yang sehat pun tidak harus merogoh kocek yang dalam. Cukup membuat masker dari buah pisang saja, maka wajah sehat tanpa ada jerawat akan didapat. Jika sudah memakai masker pisang, […]

Continue reading


Ingin Kulit Wajah Bersih Merona? Ini Hal yang Harus Dihindari

Ingin Kulit Wajah Bersih Merona Ini Hal yang Harus Dihindari

Sebagai perempuan, kita pastinya selalu memimpikan kulit wajah yang bersih dan juga merona. Tentunya, kulit wajah yang demikian tidak bisa hadir dalam satu malam. Perlu proses yang panjang dan rutin yang harus dilakukan. Mulai dari menggunakan produk perawatan kulit wajah yang terbaik hingga menghindari hal-hal yang tidak harus dilakukan seperti dalam daftar berikut ini: Memencet […]

Continue reading


Beberapa Tanda Tidur Anda Kurang Berkualitas

Tidur berkualitas

Pernahkah Anda merasa lelah ketika bangun tidur di pagi hari? Padahal, jika dihitung-hitung, jam tidur Anda sudah melebihi batas normal. Tidak mungkin jika dikatakan lelah karena kurang tidur bukan? Tapi, mengapa ya ketika bangun Anda masih merasa lelah? Nah, bisa jadi karena tidur Anda kurang berkualitas. Meski kamar tidur di properti Indonesia Anda sudah didesain […]

Continue reading